LPBAT ASPAC
LEMBAGA PELATIHAN BAHASA ASING TERPADU ASIA PASIFIC SEMARANG
Buat Kelasmu dan Jadilah Seorang Multitalent dengan Kelompokmu
Mau Privat atau Reguler, Pilih Sesukamu, dengan Suasana Kondusif dan Pengajar yang Responsif
Belajar bahasa Korea Yuk!!
Kenapa harus belajar bahasa Korea di LPBAT ASPAC?
Program bahasa Korea di LPBAT ASPAC menawarkan sebuah program belajar bahasa terkini dan terbaru sesuai standar pendidikan bahasa Korea yang umum diterapkan pada pendidikan di negara asalnya. Siswa pemula (초급) diajak untuk mengenal karakter huruf Korea (한글) dan kosakata (단어) sebagai dasar utama pembelajaran awal dengan metode yang menyenangkan serta mempelajari pula spelling dan pronouncation (발음) untuk setiap karakter dan kombinasinya.
Siswa juga diajak untuk aktif melakukan percakapan ringan tingkat dasar dengan grammar (문법) dasar.
Metode belajar yang interaktif menjadikan Anda para siswa merasa nyaman dan menikmati proses pembelajaran.
Untuk siswa yang sudah lebih mahir berbahasa Korea atau yang berada di tingkat menengah dan atas (중급 – 고급) akan diajak untuk mendalami writing (쓰기), listening (듣기), dan speaking (말하기) dengan memperkaya kosakata (단어) dan grammar (문법) dengan sistem yang menyenangkan.
Untuk siswa yang berminat mengambil sertifikasi bahasa korea TOPIK 1 / 2, (TOPIK 1 : 초급, TOPIK 2 : 중,고급) LPBAT ASPAC juga memfasilitasi dengan program persiapan TOPIK untuk pelajar (bukan EPS TOPIK).
NONTON DRAKOR TANPA SUBTITLE? APA BISA?
Tidak asing lagi bagi kita kalau mendengar drama korea disebut . drama korea atau yang lebih akrab disebut drakor memang saat ini telah menjadi trend yang melanda baik di kalangan milenial maupun dewasa.Artis artis drakorpun tak jarang didatangkan ke Indonesia guna mendongkrak pemasaran dan popularitas drama ini.
Tapi pernah gak sih kebayang di pikiran kamu kalau saja kita bisa memahami komunikasi mereka tentu akan menjadi lebih asyik menonton drama ini. Lagi pula sebetulnya not just only buat nonton drakor aja lho..Kamu pasti juga tau kalau menguasai bahasa asing saat ini sudah tidak hanya buat gengsi saja tapi bahkan sudah menjadi kebutuhan kita kalau mau menang dalam bersaing di dunia studi dan pekerjaan. Lagipula Korea sebagai salah satu Negara industry termaju di dunia saat ini sudah banyak menanamkan modalnya di Indonesia dengan mendirikan perusahaan perusahaan barunya di negeri ini.Waduh berarti harus beljar bahasa Korea dulu dong?yap betul,memang hanya itulah jawabanya.Tapi tentu saja komitmen ini sebaiknya tidak hanya berhenti di mulut aja .we habe to find the solution.
LPBAT Aspac sebagai salah satu pelopor pelatihan bahsa asing terpadu punya solusi buat kamu.Kita juga punya program kursus bahasa Korea yang pasti tepat buat membantu menjawab kebutuhanmu.Lokasi yang strategis, ruang belajar yang nyaman dan berAC serta staf pengajar yang professional dan jumlah siswa yang sedikit dalam satu kelas merupakan fasilitas yang kami berikan supaya kamu bisa belajar dan menguasai bahasa Korea dengan optimal.